Penyaluran BLT Tahap 2 di Desa Cikatapis Berjalan Lancar, Kades: Bantuan Harus Dimanfaarkan dengan Baik
Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) tahap lI bersumber dari Dana Desa (DD) di Desa Cikatapis, Kecamatan Kalangayar, Kabupaten Lebak, Banten berjalan lancar, Rabu, 19 Mei 2021.
BERITA UTAMA